Wednesday, July 15, 2015

Pentingnya pendidikan Non-Formal di indonesia

Pentingnya Pendidikan Non-Formal di Indonesia

Suatu kebimbangan dalam memilih jalan di masa depan...
ini merupakan hal yang tidak begitu rumit menurut orang banyak namun, bisa menjadi hal yang pelik jika tidak segera di tuntaskan. Banyak pilihan kita dalam meraih masa depan yang gemilang atau dapat di katakan masa depan yang sukses.salah satunya adalah dengan jalan formal yaitu dengan menempuh jalur pendidikan dan menuntaskan wajib belajar atau bahkan dengan kuliah.
namun banyak juga yang memilih jalur yang tidak biasa yaitu dengan cara menjadi seorang yang kreatif dan menjadi orang yang giat dalam mendalami suatu hal.

Menurut saya jalan manapun yang anda pilih itu sudah merupakan suatu takdir anda, tapi suatu keberhasilan dalam memilih suatu jalan ialah dari hasil kerja keras yang anda curahkan untuk bidang tersebut.

Menggapai Kesuksesan

Monday, July 13, 2015

Pacaran yang di bolehkan dalam islam

Pacaran dilarang ?



Assalamualaikum ....

Belakangan ini kita di buat resah oleh beberapa kasus yang terjadi di tanah air kita tercinta ini, terutama kasus Aborsi yang makin hari makin marak terjadi. sebenarnya apakah yang terjadi dan yang menjadi latar belakang terjadi peristiwa tersebut ? jika anda menjawab latar belakang peristiwa tersebut karena gaya pacaran muda-mudi yang salah, saya sangat setuju dengan pendapat anda.